Jika kita mendengar kata "desain pemodelan grafik" yang terlintas di benak pikiran kita adalah gambar. Agar lebih jelasnya kita akan memahami pengertian desain pemodelan grafik dengan mengenal per kata terlebih dahulu. Desain Desain adalah seni terapan, arsitektur dan pencapaian kreatif lainnya. Dimana desain juga bisa diartikan sebagai kerangka bentuk atau rancangan. Pemodelan Pemodelan adalah pola /contoh dari sesuatu yang akan dibuat atau dirancang. Pemodelan adalah tahap dimana akan dibentuknya suatu obyek. Dimana proses pemodelan ini memerlukan perancangan dengan beberapa langkah saat pembuatannya. Grafik Grafik didefinisikan sebagai pengungkaapn dan perwujudan dalam bentuk huruf,simbol dan gambar dengan menggunakan proses pencetakan. Grafik juga didefinisikan sebagai suatu manipulasi model dan citra. Desain grafis adalah suatu bentuk komunikasi visual yang menggunakan gambar untuk menyampaikan informasi atau pesan seefektif mungkin. Dalam disain grafis, teks juga dianggap gambar karena merupakan hasil abstraksi simbol-simbol yang bisa dibunyikan. disain grafis diterapkan dalam disain komunikasi dan fine art. Seperti jenis disain lainnya, disain grafis dapat merujuk kepada proses pembuatan, metoda merancang, produk yang dihasilkan (rancangan), atau pun disiplin ilmu yang digunakan (disain). Sumber : http://rahmabasel.blogspot.com/2010/06/system-restore-windows-7.html
0 komentar:
Posting Komentar